Rabu, 08 Juni 2011

9 Motivasi

1.Saat menghadapi masalah ,jangan bangun mental buat melarikan diri dari masalah tapi bangun integritas dan karakter anda dengan berani buat menghadapi masalah itu.

2.Jika karier dan prestasi kita hari ini tdk seperti yang kitaharapkan , ingat..jangan salahkan orang lain. kitalah yang bertanggung jawab. introspeksi diri dan berjuang lagi.

3.Dari pada kita sirik dan iri hati pada orang lain atas kesuksesan yang mereka miliki,lebih baik kita maksimalkan potensi diri sendiri agar kita mampu SUKSES dangan lebih LUAR BIASA!

4.Jika ingin sukses.Salah satu cara adalah bergaul dengan orang-orang sukses.pelajari cara mereka berfikir,strateginya dan cara mereka bertindak. ambil sarinya dan praktekan

5.Sebelum kita dapat meraih kehidupan sukses seperti yang kita harapkan,kita harus bermimpi,berfikir dan bersikap sesuai dengan apa yang kita INGINKAN.

6.Jangan ada iri dan dengki melihat orang lain maju,karna SUKSES juga hak mereka.yang penting kita harus berjuang lebih keras lagi agar bisa lebih sukses dari hari kemaren.

7.Hidup adalah proses belajar dan berjuang tanpa batas! Jatuh berdiri lagi ! Kalah bangun lagi ! Gagal bangkit lagi ! PastikanSukses dalam genggaman anda.

8.Sering orang lain meremehkan kemampuan kita.Itu hal biasa ! Tidak perlu bimbang apalagi tersinggung.. yang penting Anda tetap YAKIN dan tidak MEREMEHKAN diri sendiri.

9.Mengetahui kekuatan kita sendiri akan membuat keyakinan semakin mantap dan mampu melihat kekuatan orang lain akan membuat semangat belajar kita semakin kuat..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

kirimkan kritik dan saran anda